Banyak survey yang telah
dilakukan dan mengungkapkan bahwa lulusan universitas yang dibutuhkan di dunia
kerja adalah lulusan yang tidak hanya memiliki hardskills namun juga yang
memiliki serangkaian softskill. Seperti kemampuan berkomunikasi dan bekerja dalam
tim. Hampir tidak ada lapangan pekerjaan yang tidak membutuhkan orang-orang
yang memiliki kemampuan tersebut. softskills didefinisikan sebagai kemampuan
seseorang dalam berhubungan dengan orang lain dan kemampuan dalam mengatur atau
mengelola dirinyasendiri.
Menciptakan entrepreneur muda yang bersaing sehat adalah suatu tantangan masa depan. Untuk menjadi entrepreneur yang sukses, mahasiswa harus mampu menangkap usaha, tanggap atas orang lain dan mengerti akan kebutuhan softskill itu sendiri Softskill berbeda dengan Hardskill yang bisa didapatkan dengan mudah, untuk mendapatkan softskill dibutuhkan kesadaran diri sendiri dalam tata cara melakukan kegiatan sehari - hari. Ada beberapa Strategi dalam melatih Softskill, yaitu sebagai berikut :
Menciptakan entrepreneur muda yang bersaing sehat adalah suatu tantangan masa depan. Untuk menjadi entrepreneur yang sukses, mahasiswa harus mampu menangkap usaha, tanggap atas orang lain dan mengerti akan kebutuhan softskill itu sendiri Softskill berbeda dengan Hardskill yang bisa didapatkan dengan mudah, untuk mendapatkan softskill dibutuhkan kesadaran diri sendiri dalam tata cara melakukan kegiatan sehari - hari. Ada beberapa Strategi dalam melatih Softskill, yaitu sebagai berikut :
1.
Terjun
dan Aktif dalam Berorganisasi
Salah satu strategi untuk sukses dalam menguasai Softskill adalah dengan terjun dan aktif dalam berorganisasi. Banyak organisasi yang dapat diikuti dalam menguasai Softskill antara lain organisasi disetiap universitas seperti, Senat, BEM ( Badan Eksekutif Mahasiswa ), UKM ( Unit Kegiatan Mahasiswa ), dll.
Salah satu strategi untuk sukses dalam menguasai Softskill adalah dengan terjun dan aktif dalam berorganisasi. Banyak organisasi yang dapat diikuti dalam menguasai Softskill antara lain organisasi disetiap universitas seperti, Senat, BEM ( Badan Eksekutif Mahasiswa ), UKM ( Unit Kegiatan Mahasiswa ), dll.
2.
Dengan
cara Berolahraga
Tanpa kita sadari, berolahraga juga
dapat melatih softskill kita. Karena dalam suatu permainan contohnya Sepak
bola, Basket, Kasti dll yang dilakukan dalam satu grup. Kita selalu dituntun
untuk bekerja sama agar mendapatkanhasil yang baik. Dari situ lah maka emosi
kita dapat melatih softskill kita.
3.
dapat
berinteraksi dengan baik dilingkungan manapun
Dengan berinteraksi, kita jadi bisa
lebih mengenal banyak orang. Karena sifat orang itu bermacam-macam. Jadi kita
harus bisa berinteraksi dilingkungan manapun agar kita lebih terbiasa ketika
masuk di dunia kerja.
4.
kemampuan – kemampuan mengelola diri serta berkreativitas
Setiap orang pasti
mempunyai kemampuan yang berbeda, kemampuan ini sebenernya memang telah ada
sejak lahir,tetapi masih banyak yang orang yang belum bisa mengetahui skill
dirinya-sendiri. Dengan berkreatifitas dan mengembangkan bakat, maka sedikit-sedikit
kemampuan yang kita miliki akan terlihat.
Mungkin dukungan dari Pembelajaran di
Universitas lebih bisa mendukung kita untuk mampu melatih softskill
diri-sendiri.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar